Download Free Vektor Desain Penunjuk / Peringatan di Masjid

Share:

Bismillah
Pada postingan ini akan dishare desain stiker / peringatan-peringatan pesan yang biasa ada di masjid. Dengan adanya stiker / peringatan-peringatan yang ditempel di masjid, tentunya akan membantu jama'ah untuk berhati-hati dan mengetahui hal-hal yang berkaitan dengan masjid bersangkutan. Berikut desain-desainnya:

  1. Peringatan : Bukan Pintu KeluarPeringatan ini bisa digunakan untuk ruangan yang memiliki 2 pintu dan searah. Artinya pintu masuk dan pintu keluar berbeda. Gunanya adalah agar orang yang masuk dan keluar ke/dari ruangan ini tidak terjadi gangguan. Misal ada orang yang ingin keluar melalui pintu masuk, akses jalannya juga terbatas dan kondisi sedang ramai maka akan berpapasan dengan orang yang akan masuk, tentu bisa terjadi gangguan / macet. Biasanya stiker ini ditempel di sisi belakang pintu masuk ruangan wudhu yang tertutup.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
  2. Peringatan : Pintu Harap Ditutup Ruangan ber ACDesain ini biasa ditempel di pintu masuk masjid, yang Ruangannya ber AC.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di MasjidDownload Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
  3. Peringatan : Matikan Alat Komunikasi
    Peringatan yang ini nampaknya cukup urgent/penting. Karena terkadang orang lupa mematikan alat komunikasinya, lalu ketika sholat terdengar ringtone dari alat hp / alat komunikasinya. Tentu kondisi ini akan mengurangi kekhusyu'an dalam beribadah.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
  4. Penunjuk : Tempat Wudhu
    Penunjuk tempat wudhu juga cukup urgent, apalagi jika masjid memiliki ruangan yang banyak. Dan juga sebagai tanda pembeda, antara tempat wudhu pria maupun wanita.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
  5. Penunjuk Parkir Kendaraan
    Yang satu ini juga tak kalah penting, apalagi untuk mengatur parkir lebih mudah. Agar kendaraan lebih tertata.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di MasjidDownload Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
  6. Penunjuk tempat sholat Akhwat
    Penunjuk ini digunakan untuk masjid yang sudah memisahkan tempat sholat antara jamaah pria dan wanita. Jika wanita sholat di ruangan yang berbeda, jelas peringatan ini sangat dibutuhkan. Jika tidak, bisa membingungkan jamaah wanita yang ingin sholat dan terjadi campur baur ketika hendak masuk masjid.
    Download Free Desain Vektor Stiker / Peringatan Peringatan di Masjid
Alhamdulillah, itu adalah contoh desain yang biasa dibutuhkan di masjid. Desain tersebut bisa dicetak menggunakan kertas biasa kemudian di laminating, atau bisa juga dicetak ke dalam media lain, seperti akrilik.

Jika kebutuhan desain tidak membutuhkan perubahan lagi (sudah cocok seperti desain diatas), bisa langsung mendownload gambar diatas dan mencetaknya langsung. Untuk yang menginginkan perubahan, silahkan download file vector berikut, kemudian sesuaikan dengan kebutuhan. Di dalamnya saya sertakan file preview PNG, SVG, EPS, PDF, dan juga fontnya.

Download Free Vektor Desain Tanda Penunjuk / Peringatan di Masjid


Semoga bermanfaat! Dan silahkan bagikan agar semakin bermanfaat!

PESAN PENTING :
1. Tidak diperkenankan untuk menjual belikan semua desain yang ada di blog ini, hanya boleh dimanfaatkan dengan gratis.
2. Menjual belikan desain di blog ini dalam bentuk cetak harus dengan izin penulis.
hubungi : email fnzainal[at]gmail.com / https://t.me/zainalfh


tag: desain masjid, desain stiker masjid, desain penunjuk masjid, desain peringatan masjid, desain vektor stiker masjid, desain vektor penunjuk masjid, desain vektor tempelan masjid, desain tempelan masjid, desain pesan dinding masjid, desain pesan masjid, desain peringatan, desain parkir, desain dilarang telefon, larangan hp di masjid, larangan di masjid, peringatan masjid, peringatan di masjid, pesan di masjid, tempelan di masjid, akrilik di masjid, parkir, penunjuk parkir masjid

1 comment

Admin TasikMarket.com said...

Kang boleh minta file cdr tata cara berwudhu ?